Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2019

Bersolawat Bersama Santri AL-Qimmah

Sabtu, 16 November 2019 dalam rangka Peringatan Maulid Nabi Besar Muhammad SAW, yang diselenggarakan oleh OSIS SMK IT ALQIMMAH berjalan lancar. Dirangkaikan dengan 5 Mata Lomba lingkup TPQ termasuk didalamnya tingkat SD/MI/PAUD yakni : Lomba Pidato, Cerdas Cermat, Tahfiz Alqur"an, dan bidang olahraga ( Liga Cup Alqimmah ). Jamaah yang hadir pada acara ini para orangtua wali murid SMP dan SMK IT ALQIMMAH dan umum meramaikan momentum lahirnya Baginda Nabi Besar Muhammad SAW. Dokumen 1 Dokumen 2 Dokumen3 Dokumen4 Pada acara yang cukup sederhana ini Pembina Yayasan AlQimmah Nusantara (TGH. Muliadi M. Amin, Lc ) bersama dengan TGH. Hasan Basri, Lc turut memberikan sambutan pengajian umum. Disela sela ceramahnya beliau mengajak jamaah bersolawat bersama seraya memberikan motivasi pendidikan kepada siswa/i Alqimmah. Jazakallah... Sumber: Admin  

Upacara Bendera Peringatan Hari Pahlawan Nasional 2019

Senin, 11 November 2019 bertempat dihalaman sekolah SMK IT AL-Qimmah telah berlangsung Upacara Pengibaran Bendera Merah Putih sebagai bentuk partisipasi Civitas Akademika SMK IT Al-Qimmah untuk mengenang Jasa para Pahlawan Nasional. Amanat Pembina Upacara Langsung disampaikan oleh Kepala sekolah SMK IT Al-Qimmah. dokumen 1 dokumen 2 dokumen 3 dokumen 4 Setelah Amanat Pembina Upacara dilanjutkan dengan Pembagian Sertifikat Penghargaan kepada Pangkalan Pramuka Al-Qimmah yang diperoleh saat mengikuti Lomba "TAKSI (Temu Aksi) Penggalang Penegak Se-NTB 2019" di Bumi perkemahan karang bayan sebulan yang lalu.  Selamat dan Semangat Hari Pahlawan Nasional !!!

Sehari Belajar di Luar Kelas Dalam Rangka Hari Perlindungan Anak Nasional

Pelaksaan Sehari Belajar di Luar Kelas, Konvensi Hak Anak dan Undag-Undang tentang perlindungan Anak mengamanatkan Negara untuk dapat memenuhi Menjamin, dan Melindungi Hak Anak, serta memastikan bahwa satuan pendidikan mampu mengembangkan minat, dan kemampuan anak dan melatih bertanggung jawab pada kehidupan yang toleran, saling menghormati dan bekerjasama untuk kemajuan dan perdamaian. Dengan demikian Merujuk kepada Surat edaran dari Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Barat Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Lombok Timur Nomor: 423/801/CD/Dikbud-KPD/X/2019 Perihal Pelaksanaan Sehari Belajar diluar Kelas yang ditujukan untuk SMK/SMA/SLB Swasta Se Kabupaten Lombok Timur, Maka pada Hari Kamis 7 Oktober 2019 menjadi moment kebersamaan siswa/siswi SMK IT ALQimmah untuk memeriahkan acara tersebut. Acara sederhana namun penuh kebersamaan ini dilakukan oleh Segenap Guru bersama dengan siswa/siswinya mengadakan Masak memasak dan Makan bersama setelah selasi melaksanak

PRAMUKA SMKIT_AQ GO TO TAKSI NTB 2019

Temu Aksi Penegak Penggalang Pramuka (TAKSI) G-V Se-NTB 2019  Pada Tanggal 13 - 17 Oktober 2019 yang lalu Eks Pramuka Delegasi dari SMK IT AL-Qimmah mengikuti Temu Aksi Penegak Penggalang Pramuka (TAKSI) G-V Se-NTB 2019 yang berlokasi di Bumi Perkemahan Karang Bayan Narmada Lombok Barat. Kegiatan yang diselenggarakan oleh Pramuka UIN MATARAM ini berlangsung selama 5 hari. Pada Kegiatan ini Pramuka SMK IT AL-Qimmah tampil dengan semangat sebagai bentuk partisipasinya didalam berbagai macam lomba yang diadakan oleh panitia. Adapun lomba yang diikuti adalah :  LKBB Tongkat, Pionering, Semaphore, Step Dance dan Pensi. Piagam Penghargaan pun diraih oleh Pramuka SMK IT ALQimmah. Pada kegiata ini tentunya siswa/i berkesempatan menimba ilmu selain bertemu dengan teman-temannya. Seperti yang tercantum dalam 7 Manfaat Kegiatan Pramuka Bagi Siswa/i sebagai berikut : Menjadi Pribadi yang Lebih Mandiri. Menjadi lebih mandiri Melatih Kedisiplinan. Gotong Royong da